Sebuah kapal evakuasi sedang berusaha mengangkat kotak peti kemas bermassa total 4.500 kg yang ...

Sebuah kapal evakuasi sedang berusaha mengangkat kotak peti kemas bermassa total 4.500 kg yang jatuh ke laut. Kotak tersebut berukuran panjang 2 meter, lebar 1,5 meter dan tinggi 1 meter. Massa jenis air laut saat itu 1.025 kg.m-3 dan percepatan gravitasi 10 m.s-2, maka besar gaya minimal yang dibutuhkan untuk mengangkat benda dari dasar laut ke permukaan adalah…

Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Blog ini berisi Video pembahasan soal-soal fisika, matematika, snbt, sma, smp, sd

Cari Blog Ini

Diberdayakan oleh Blogger.

Label

Label

Arsip Blog

TULISAN TERBARU

Pages